RAPAT PENGAWASAN NOTARIS KANWIL KEMENKUMHAM MALUKU UTARA

RAPAT PENGAWASAN NOTARIS KANWIL KEMENKUMHAM MALUKU UTARA

Ternate, - Kanwil Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Maluku Utara melaksanakan Rapat Pengawasan Notaris yang terdiri dari MKN (Majelis Kehormatan Notaris), MPN (Majelis Pengawas Notaris), dan MPDN (Majelis Pengawas Daerah Notaris) bertempat di Aula Kanwil Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Maluku Utara. Selasa, (17 April 2018).

Dalam kegiatan

MEMBANGUN SINERGI DAN KEKOMPAKAN TUNAS MUDA PENGAYOMAN LEWAT LOMBA KBB

MEMBANGUN SINERGI DAN KEKOMPAKAN TUNAS MUDA PENGAYOMAN LEWAT LOMBA KBB

Humas Kanwil Malut - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) se-Indonesia memiliki beragam kegiatan, jelang memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-54 pada 27 April 2018. Salah satunya adalah menggelar kegiatan Lomba Kreasi Baris Berbaris (LKBB).

Kegiatan Lomba Kreasi Baris Berbaris (LKBB) merupakan ajang kompetisi dalam mengkreasikan baris-berbaris antar Tunas

PENGELEDAHAN SERENTAK DALAM RANGKA HARI BHAKTI PEMASYARAKATAN KE 54

PENGELEDAHAN SERENTAK DALAM RANGKA HARI BHAKTI PEMASYARAKATAN KE 54

Maluku Utara, Humas, Senin, (16/04/18) – Dalam rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke 54, Kanwil Kemenkumham Maluku Utara melaksanakan Giat Penggeledahan Serentak di seluruh Lapas dan Rutan yang ada di Jajaran Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Maluku Utara. Hal yang sama juga dilaksanakan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Ternate, sekitar pukul

LATIHAN LKBB TUNAS PENGAYOMAN MALUKU UTARA

LATIHAN LKBB TUNAS PENGAYOMAN MALUKU UTARA

Ternate, Humas Kanwil Malut – Jelang Lomaba LKBB, Tim Tunas Pengayomana Jajaran Kantor Wilayah Maluku Utara melaksanakan latihan dan diambil atau dilatih langsung oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Ibu Suprobowati dan Para Kepala Unit Pelakana Teknis, Minggu, (15/04/18).

Tujun dari latihan LKKB ini adalah sebagai persiapan tim untuk mengikuti lomba pada serangkaian

KEPALA KANTOR WILAYAH LANGSUNG MEMIMPIN APEL

KEPALA KANTOR WILAYAH LANGSUNG MEMIMPIN APEL

Ternate, Humas Kanwil Malut- Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Maluku Utara, Bapak Nofli dan didampingi Kepala Divisi Pemasyarakatan Ibu Suprobowati Sabtu (14/04/2018) pukul 08.00 Wit langsung memimpin apel pagi untuk Tunas Muda Pengayoman biasa disebut untuk Calon Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Kemenkumham yang bertugas di Lapas, Rutan,

Search Mobile